Tas Pria - Kebersihan itu snagat penting, baik menjaga kebersihan lingkungan maupun menjaga kebersihan barang baran yang kita kenakan. Berbicara mengenai kebersihan, di antara wanita dan pria itu memang lebih apik wanita. Meskipun ada juga pria yang memperhatikan kebersihan. Salah satu barang yang jarang diperhatikan kebersihannya oleh kaum pria adalah tas. Padahal tas juga butuh dijaga kebersihannha supaya nyaman saat digunakan. Maka dari itu berikut ini tips menjaga kebersihan tas pria, di antaranya adalah :
1. Tidak disimpan sembarangan
Biasanya kaum pria sangat cuek dalam menyimpan barangnya. Meletakan barang dengan sembaranagn itu akan lebih mudah membuat barang kotor. Apalagi tas yang biasanya di lemparkan kemana saja. Sehingga tas menjadi mudah kotor bahkan rusak jika di seperti itukan. Maka dari itu sebaiknya simpan tas langsung pada tempatnya dan tidak menempatkan tas di trmpat yang kotor.
2. Tidak menyimpan rokok di dalam tas
Yang identik dengan kaum pria adalah rokok. Biasanya jika tidak disimpan di saku rokok disimpan di tas. Namun sebisa mungkin anda hafus menghindari menyimpan rokok di tas. Sebab rokok memiliki bau khas tersendiri, jika lama disimpan di dalam tas bisa membuat tas anda berbau dan juga kotor dengan remah rokok apalagi jika bungkus rokoknya dibiarkan terbuka.
3. Selalu cek kondisi tas
Sebaiknya setelah digunakan selalu cek kondisi tas anda. Apakah ada bagian tas yang terkena kotoran atau bahkan ada barang yang midah merusak dan mengotori tas jika disimpan lama. Dengan sering mengecek kondisi tas maka anda juga bisa menjaga kebersihan tas anda.
4. Cuci tas ketika sudah kotor
Memang mencuci tas itu jangan terlalu sering karena bisa merusak tas dan juga warna pada tas. Namun anda juga setidaknya harus mencuci tas ketika tas anda kotor sehingga kotoran yang menempel pada tas tidak menodai tas secara permanen. Namun dalam mencucinya, pastikan anda memperhatikan bahan dari tas yang anda miliki itu jangan sampai asal mencuci.
Itulah beberapa cara supaya menjadikan tas pria tetap bersih.
Posting Komentar