Selasa, 05 September 2023

Alasan kenapa Kinder JOY Shake & Seek Sangat Populer

 


Produk makanan ringan, Kinder JOY Shake & Seek merupakan produk yang disukai dan bahkan diidamkan oleh banyak anak-anak. Selain itu, bahkan produk yang satu ini juga sangat populer di seluruh dunia, lho.

Ingin tahu alasan di balik kenapa produk makanan sangat disukai? Nah, di artikel ini kami akan coba menjelaskan kepada terkait alasan kenapa produk yang satu ini sangat disukai oleh banyak orang, khususnya anak-anak.

1.  Makanan Coklat & Krim Susu Lezat

Makanan yang ada di kemasan produk ini yaitu berjenis makanan coklat dan juga krim coklat yang sangat disukai oleh anak-anak. Inilah yang membuatnya menjadi salah satu produk yang paling disukai.

Perpaduan coklat dan krim susunya membuat makanan ini menjadi begitu menggoda dan bahkan tidak hanya disukai oleh anak-anak saja, tapi juga disukai oleh orang dewasa.

2.  Bahan Pilihan Berkualitas

Produk makanan ini terbuat dari bahan yang berkualitas jempolan dan dipilih oleh ahlinya sehingga membuatnya tidak hanya sekedar enak dan lezat saja tapi juga bergizi.

Produk makanan ini terbuat juga dari wafer berbentuk bulat yang dikombinasikan dengan berbagai bahan lainnya yang membuatnya sempurna.

3.  Kejutan Hadiah di Setiap Kemasan

Produk ini memiliki kemasan berbentuk telur yang terbagi menjadi dua bagian. Bagiannya terbagi menjadi dua, yang satu bagian yaitu berisi makanan dan bagian satunya lagi yaitu kejutan berupa hadiah menarik.

Hadiah yang ada pada produk ini ada ratusan jenis yang berbeda. Artinya, Anda bisa mendapatkan hadiah yang berbeda-beda di setiap kemasannya.

4.  Terintegrasi dengan Aplikasi Applaydu

Applaydu merupakan sebuah aplikasi permainan augmented reality. Anda bisa menggunakan aplikasi ini untuk menghubungkan mainan fisik menjadi karakter digital untuk memainkan mini game yang ada pada aplikasi.

Cara untuk menghubungkannya sangat mudah. Anda bisa scan langsung mainan tersebut menggunakan aplikasinya. Setelah itu, maka karakter mainannya akan menjadi karakter digital pada aplikasi.

Demikian informasi seputar Kinder JOY Shake & Seek yang bisa Anda dapatkan di minimarket maupun toko-toko makanan yang ada di daerah Anda.

 

Posting Komentar

Start typing and press Enter to search